Sabtu, 10 Desember 2011

Pertanyaan Penelitian


PERTANYAAN PENELITIAN


Setalah masalah dirumuskan, peneliti perlu menyusun suatu pertanyaan penelitian. Pertanyaan penelitian setidaknya harus mengandung unsur :
Q : Question (pertanyaan)
S : Specific (spesifik, khusus, tertentu)
S : Separated

Hipotesa adalah pernyataan sebagai jawaban sementara atas pertanyaan penelitian, yang harus diuji kesahihannya secara empiris. Dalam suatu karya tulis/riset tidak semuanya memerlukan hipotesa, tetapi cukup menyusun pernyataan.
Contoh penelitian dengan judul :
Kejadian gangguan konsep diri pada klien pasca mastektomi.............secara umum (Nasional).............di Samarinda (RSU. A.Wahab Sjahranie Samarinda).

Contoh pertanyaan penelitian :
“ Apakah faktor demografi berpengaruh terhadap    adaptasi tentang gangguan   konsep diri pada klien pasca mastektomi ?”
“ Apakah kejelasan pemberian informasi pre operasi berpengaruh terhadap   gangguan konsep diri pada klien pasca mastektomi  ?”

Tidak ada komentar:

Posting Komentar